Tuntutan pola kehidupan global menjadikan semua orang harus selalu siap. Sementara kita mengetahui bahwa kehidupan yang dinamis mnejadikan setiap orang harus menghadapi banyak masalah dan harus diselesaikan.
Oleh karena itulah, maka sejak awal anak didik harus dilatih untuk mandiri agar tidak terllau mengharapkan, apalagi hanya mengharapkan bantuan orang lain. Tidak semua orang mempunyai waktu dan kemampuan untuk membantu kita. Maka belajar mandiri merupakan langkah yang seharusnya dilakukan oleh semua orang agar selalu siap menghadapi setiap masalah.
Jaman sekarang ini, hanya orang-orang yanag mandiri yang dapat menghadapi dan menjawaab setiap masalah kehidupan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar